Pelayanan Pijat Laktasi Rumah Sakit AR Bunda Prabumulih

Pelayanan Pijat Laktasi Rumah Sakit AR Bunda Prabumulih

Di poliklinik BKIA Laktasi, Tempat dimana Bunda dapat berkonsultasi dengan para PPA yang telah ahli dan bersertifikat di bidangnya, dengan memberikan penyuluhan, dukungan, dan pelatihan sehingga Bunda dapat teredukasi mengenai Asi dan cara menangani masalah pemberian ASI. Akan dilakukan pijat laktasi untuk mengatasi -Bengkak payudara -Binggung puting -Membuka saluran ASI -Memperbanyak Produksi ASI -Menghancurkan benjolan”

Read more